BUKU Judul : Kembang Goyang Orang Betawi Menulis Kampungnya (1900-2000) – Sketsa, Puisi, & Prosa Penyusun : Chairil Gibran Ramadhan Penerbit : Penerbit Padasan Komp. Perwira Angkatan Darat Blok 60 Jl. Bunga No.D-352 Rempoa, Ciputat 15412 Editor : Laora Arkeman Jumlah halaman : xxiv + 320 hlm Ukuran buku : 1 5 cm x 2 3 cm Sedikit kisah pribadi Persinggungan saya dengan seni-budaya Betawi dimulai ketika masih duduk di sekolah Probel (TK sekarang) pada akhir dekade 50-an, di sebuah kota kecil di Jawa Timur. Kakek saya pada hari tertentu di petang hari menyetel radio zender RRI Jakarta, programa seni musik Betawi. Alunan gambang kromong asli t
Blog ini seperti majalah ringan untuk Anda. Selain berisi catatan pribadi juga berisi artikel ringan, human interest, jokes, dll. Dengan kata lain, Anda seperti membaca majalah maya. Kritik dan saran dari Anda saya nantikan. Selamat mengikuti.